Saturday, October 25, 2014

Cara screenshot print screen


Cara screenshot print screen

Beberapa tips untuk yang masih awam dalam mengambil gambar di layar desktop. Langsung saja gan:

           1. Dengan print screen di komputer atau laptop

Print screen/PrtSc SysRq  adalah memanfaat fasilitas keyboard pc atau pun laptop, lihat contoh nya di gambar.
 

Langkah untuk print screen adalah anda klik tombol print screen di keyboard lalu anda buka paint di start - all program-accessories- paint. lalu anda tekan ctrl + v atau paste pada halaman kosong nya, maka nanti gambar yang tadi di print screen akan muncul. setelah itu bisa anda save atau edit dahulu.


2.   Dengan snipping tool

Aplikasi ini sudah tertanam di windows 7 dan windows 8.
caranya sangat mudah anda tinggal buka aplikasinya di menu start - all program -accessories - snipping tool.
caranya langsung drag saja ke daerah yang ingin anda ambil menjadi gambar lalu silakan edit sesuai keinginan dengan pen tool setelah itu save , jika anda ingin membuat baru anda tinggal klik new, jika tidak anda tinggal klik cancel. 

Snipping Tool

3.   Dengan software khusus. 
                         

Screen Capture adalah aplikasi untuk mengambil gambar aktivitas di desktop anda, cara menggunakanya cukup mudah anda tinggal buka aplikasinya lalu anda pilih mode kotak segitiga atau bentuk yang lainya, lalu anda drag saja di daerah yang akan anda ambil gambar nya selesai.
untuk aplikasinya anda bias anda download disini.


Sedikit tips yang saya ketahui tentang cara screenshot print screen/screen capture.Semoga bermanfaat buat kalian gan.





0 comments:

Post a Comment